Selasa, 11 Januari 2022

TEMA 6 SUBTEMA 2 PB 3 DAN 4

By elfida fida - Januari 11, 2022

MATERI AJAR KELAS VD UNTUK HARI SELASA TANGGAL 11 JANUARI 2022



 
 

Selamat Pagi,,,Tabik pun ,,,!!

Selamat Pagi,,,Tabik pun ,,,!! 

Semangat pagi ananda shaleh shaleha yang ibu guru banggakan, bagaimana kabarnya hari ini ? Ibu guru berharap kita semua sehat dan selalu dalam lindungan Alloh SWT Aamiin. Sebelum memulai belajar tentang TEMA 6 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 3 DAN 4 yaitu tentang PANAS DAN PERPINDAHANNYA, yang mana materi ini masih berkaitan dengan Tema 5 yang sudah kita pelajari minggu kemarin. Marilah terlebih dahulu kita laksanakan ibadah pagi seperti sholat dhuha, murojaah surat-surat pendek, mendengarkan tausiah, dan membaca doa sebelum belajar. Ibu guru tak henti-hentinya mengingatkan agar ananda sekalian melaksanakan sholat wajib tepat pada waktunya.

Silahkan absen pada link berikut :

ABSEN SISWA KELAS VD

TUJUAN PEMBELAJARAN

1.      1. Setelah membaca materi yang ada di blog guru, peserta didik mampu menjelaskan isi teks penjelasan dari media cetak secara benar.

2.      2. Setelah membaca materi yang ada di blog guru, peserta didik mampu mengidentifikasi aktivitas masyarakat sekitar dalam upaya pembangunan ekonomi, sosial budaya Indonesia secara rinci

3.     3.  Setelah membaca materi yang ada di blog guru, peserta didik mampu menjelaskan jenis-jenis hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat secara jelas.

TEMA 6 SUB TEMA 2 PB 3 DAN 4

MUATAN BAHASA INDONESIA (KD 3.3 dan 4.3)

MENJELASKAN  ISI TEKS MEDIA CETAK MELALUI POKOK PIKIRAN DAN MEMBUAT KESIMPULAN ISI TEKS MEDIA CETAK DARI DIAGRAM

Sebuah teks, termasuk teks media cetak, memiliki pokok pikiran di dalamnya. Pokok pikiran terdapat di dalam setiap paragraph pada teks yang disajikan. Pokok pikiran di dalam suatu paragraph terdapat kalimat pokok atau kalimat utama yang berada di awal paragraf. Dengan mengetahui pokok pikran setiap paragraph, kita dapat menjelaskan isi teks media cetak menggunakan bahasa sendiri.

Kesimpulan merupakan pendapat akhir dari suatu teks yang dibaca. Untyk membuat kesimpulan, kita harus memahami informasi penting yang terkandung di dalam teks tersebut

Informasi penting dari suatu teks dapat diurai menggunakan peta konsep atau diagram. Dengan cara menentukan pokok pikiran dan informasi penting dari setiap paragraph, menggunakan kata Tanya apa, siapa, di mana, mengapa, dan bagaimana, setelah itu baru menentukan pokok pikiran dan jawaban yang dibuat baru membuat diagram.

 

MUATAN IPS (KD 3.2 dan 4.2)

AKTIVITAS MASYARAKAT DALAM LINGKUNGAN SOSIAL

Manusia merupakan makhluk social yang tidak dapat  hidup sendiri. Manusia harus menjalin interaksi dengan lingkungan sekitar, baik lingkungan alam maupun social.Interaksi antara manusia dengan lingkungan merupakan suatu hubungan timbal balik yang salin mempengaruhi..

Contohnya masyarakat Bali memiliki ciri khas dalam pengolahan lahan pertanian disebut dengan subak. Subak merupakan sebuah organisasi masyarakat Bali yang mengatur pengairan sawah. Subak merupakan sarana pemersatu masyaraakat Bali.

Contoh interaksi pembangunan ekonomi adalah kegiatan jual beli di pasar. Bahan makanan seperti beras, jagung, dan sayur-sayuran diproduksi oleh para petani. Pedagang berperan sebagai penyalur barang produksi yang dibutuhkan oleh pembeli. Di pasar akan terjadi transaksi jual b eli antara pedagang dan pembeli.

 

MUATAN  PPkN (KD 3.2 dan 4.2)

KEWAJIBAN, TANGGUNG JAWAB, dan  HAK WARGA MASYARAKAT

Pengertian nya dalah :

1.       Kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh sesorang. Contohnya kewajiban belajar bagi nsiswa, menjaga kelestraian laut bagin nelayan dan wisatawan.

2.       Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas dan kewajibanyang dimilik. Contohnya mengerjakan tugas dari sekolah , mengatur waktu menangkap ikan bgi nelayan.

3.       Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimilik. Contonya hak mendapatkan pelajaran baginsiswa, hak menangkap ikan bagi nelayan.

Berikut contoh pelaksanaan kewajiban, tanggung jawab dan hak dalam kehidupan sehari-hari :

1.       Pelaksanaan kewajiaban : menjaga kebersuhan lingkungan sekitar, mematuhi aturan lalu lintas di jalan, mematuhi tata tertib di sekolah.

2.       Pelaksanaan tanggung jawab : merapikan mainan setelah digunakan, mencuci kaki setelah bermain, mengumpulkan tugas sekolah tepat waktu

3.       Pelaksanaan hak : beribadah sesuai agama dengan tenang, belajaar di sekolah saat jam pelajaran, menghirup udara segar setiap pagi.

 

 Bagaimana materi yang sudah bu guru jelaskan, kalau masih ada yang belum paham

silakan Ananda tanya lewat WA grup atau berikan komentar dikolom komentar blog ini ya nak.

 

 Tugas Ananda Sholeh sholeha hari ini adalah Membaca Blogger dan Mengomentari Isi Blogger di Kolom Komentar!


Tetap semangat dan jaga kesehatan.

Wassalamu'alaikum wr.wb.

 

 

17 Comments:

Mama Archie dan Alviandra mengatakan...

Assalammualaikum

M. Archietama Charisma Putra
Kelas 5D
No. Absen 16
SD Al Azhar 2

Kesimpulan materi hari ini yaitu :

1. Pokok pikiran di dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok atau kalimat utama yang berada di awal paragraf, sedangkan Kesimpulan merupakan pendapat akhir dari suatu teks yang dibaca.

2. Manusia merupakan makhluk sosial yang tidak dapat hidup sendiri, sehingga manusia harus menjalin interaksi dengan lingkungan sekitar, baik lingkungan alam maupun sosial.

3. Kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh seseorang. Contohnya kewajiban belajar bagi siswa, menjaga kelestarian laut bagi nelayan dan wisatawan.
Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas dan kewajiban yang dimiliki. Contohnya mengerjakan tugas dari sekolah , mengatur waktu menangkap ikan bagi nelayan.
Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimiliki. Contohnya hak mendapatkan pelajaran bagi siswa, hak menangkap ikan bagi nelayan.

Demikian kesimpulan mengenai materi hari ini..
Terima kasih Bu El..

Roro tantri mengatakan...

Assalamualaikum

Nama: Muhammad Ghifari
Kelas:5D
Absen:18

Kesimpulan:
1. Pokok pikiran terdapat didalam setiap paragraf. Pokok pikiran dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok/kalimat utama yg berada diawal paragraf. Dengan membaca setiap paragraf kita dapat menjelaskan isi teks dengan bahasa sendiri
Kesimpulan merupakan pendapat akhir.
Membuat kesimpulan kita harus memahami isi dari teks yg kita baca.

2. Manusia merupakan mahluk sosial yg tidak dapat hidup sendiri dan manusia harus menjalin interaksi.

3. Kewajiban adalah sesuatu yg harus dilakukan.
Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksakan tugas.
Hak adalah segala sesuatu yg diperoleh manusia sejak lahir.
Dan kewajiban,tangungjawab dan hak harus seimbang.

Sekian kesimpulan pembelajan hari.
Terimakasih bu el..


Anonim mengatakan...

Assalamualaikum bu
Nama:farras khansa naura
Kelas;5d
Absen:13


Kesimpulan materi hari ini:


¹.pokok pikiran terdapat di setiap paragraph pada teks yg di sajikan, pokok pikiran di setiap paragraph merupakan kalimat pokok atau kalimat utama


2.manusia merupakan makhluk sosial yang tidak bisa hidup sendiri Dan harus menjalani interaksi


3. Kewajiban adalah suatu hal yg harus di lakukan dengan seseorang , tanggung jawab adalah sikap menyadari dan melaksanakan tugas, hak adalah segala sesuatu yg di peroleh manusia sejak lahir


Sekian kesimpulan nya terimakasih bu el🙏



Danurartha mengatakan...

Assalamu'alaikum... Bu
Nama :Danur artha. R
No absen :7

Kesimpulan materi hari ini:

1. Pokok pikiran di dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok atau kalimat utama yang berada diawal paragraf, sedangkan kesimpulan merupakan pendapat akhir dari suatu teks yang dibaca.

2.Manusia merupakan makhluk social yang tidak dapat hidup sendiri. Manusia harus menjalin interaksi dengan lingkungan sekitar, baik lingkungan alam maupun social.Interaksi antara manusia dengan lingkungan merupakan suatu hubungan timbal balik yang salin mempengaruhi.

3.Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas dan kewajibanyang dimilik. Contohnya mengerjakan tugas dari sekolah , mengatur waktu menangkap ikan bagi nelayan,Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimilik.
Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimilik. Contonya hak mendapatkan pelajaran bagi siswa, hak menangkap ikan bagi nelayan.


Demikian kesimpulan mengenai materi hari ini
Terima kasih Bu El..

Nadiah Basirah C mengatakan...

Assalamualaikum Bu
Nama:Nadiah Basirah C
Absen: 19

1.pokok pikiran terdapat di dalam setiap paragraph terdapat pada teks yang di sajikan

2.manusia nerupakan makhluk social yang tidak bisa hidup sendiri manusia harus menjalin interaksi dengan lingkungan sekitar.

3.kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh seseorang
Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas
Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir

Mona mengatakan...

Assalammualaikum Bu
Nama:Farradea Allycha Larasaty
Kelas:5D
No absen:12


Kesimpulan materi hari ini:


1. Pokok pikiran di dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok atau kalimat utama yang berada diawal paragraf, sedangkan kesimpulan merupakan pendapat akhir dari suatu teks yang di baca.


2.Manusia merupakan makhluk social yang tidak dapat hidup sendiri Sehingga manusia harus menjalin interaksi dengan lingkungan sekitar, Baik lingkungan alam maupun social


3.Kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh seseorang.Contohnya kewajiban megerjakan tugas dari sekolah, menjaga kelestarian laut bagi nelayan,membersihkan rumah,menjaga dan wisatawan Pelaksanaan kewajiban:menjaga kebersihan lingkungan sekitar,mematuhi aturan lalu lintas di jalan dan mematuhi tata tertib di sekolah.
Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas dan kewajiban yang di miliki Contohnya mengerjakan tugas dari sekolah,mengatur waktu menangkap ikan bagi nelayan Pelaksanaan tanggung jawab:merapihkan mainan setelah digunakan,mencuci kaki setelah bermain dan mengumpulkan tugas sekolah tepat waktu.
Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimiliki.Contohnya Hak mendapatkan pelajaran bagi siswa,hak menangkap ikan bagi nelayan Pelaksanaan Hak:beribadah sesuai agama dengan tenang,belajar di sekolah saat jam pelajaran dan menghirup udara segar setiap pagi


Demikian kesimpulan mengenai materi hari ini
Terima kasih Bu El

Izora mengatakan...

Assalamualaikum Bu

Nama:izora orlena aqilla
No.absen:15

Kesimpulan materi hari ini:

1. Pokok pikiran di dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok atau kalimat utama yang berada diawal paragraf, sedangkan kesimpulan merupakan pendapat akhir dari suatu teks yang dibaca.

2.Manusia merupakan makhluk social yang tidak dapat hidup sendiri. Manusia harus menjalin interaksi dengan lingkungan sekitar, baik lingkungan alam maupun social.Interaksi antara manusia dengan lingkungan merupakan suatu hubungan timbal balik yang salin mempengaruhi.

3.Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas dan kewajibanyang dimilik. Contohnya mengerjakan tugas dari sekolah , mengatur waktu menangkap ikan bagi nelayan,Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimilik.
Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimilik. Contonya hak mendapatkan pelajaran bagi siswa, hak menangkap ikan bagi nelayan.

Demikian kesimpulan hair ini Bu
Terima kasih wasallamualaikum

Unknown mengatakan...

Assalamu alaikum bu
Nama zaid Makhtum Al Bakhria
Absen 25

1 sebuah teks termasuk teks media cetak memilki pokok pikiran di dalam nya pokok pikiran terdapan di dalam setiap paragraph pada teks yang di sajikan pokok pikiran di dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok

2 manusia merupakan makhluk sosial yang tidak dapat hidup sendiri manusia harus menjalin interaksi dengan lingkungan sekitar

3 kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh seseorang. Contohnya kewajiban belajar bagi siswa,menjaga kelestarian laut bagian nelayan dan wisatawan.
Gak adalah segala sesuatu yg di peroleh sejak lahir

Unknown mengatakan...

Assalamualaikum bu
Raffa alam syah
Absen24

Unknown mengatakan...

Assalamu'alaikum bu
Raffa alam syah
24
1

Sebuah teks termasuk teks media cetak memiliki
2manusiamerupakanmahluksosialyang dapat
Kewajipan adalah sesuatu yang harus

Ria(PashaTalitha) mengatakan...

Assalamu'alaikum Bu...
Aydin Khalfani Pasha
No. Absen 5

Pokok pikiran terdapat di dalam setiap paragraph pada teks yang disajikan.
Kesimpulan merupakan pendapat akhir dari suatu teks yang dibaca.
Kesimpulan merupakan pendapat akhir dari suatu teks yang dibaca.
Informasi penting dari suatu teks dapat diurai menggunakan peta konsep atau diagram.

Manusia merupakan makhluk social yang tidak dapat hidup sendiri.
Interaksi antara manusia dengan lingkungan merupakan suatu hubungan timbal balik yang salin mempengaruhi..


Kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh sesorang.
Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas dan kewajiban yang dimiliki.
Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimiliki.

Terimakasih Bu🙏

Satriadiromadona82@gmail.com mengatakan...

Assalamu'alaikum...
Nama:Dhinea dzakia queenta
Kelas:5D
No. Absen:08
Kesimpulan materi hari ini:

-Pokok pikiran terdapat didalam setiap paragrap pada teks yang disajikan.
-kesimpulan merupakan pendapat akhir dari suatu teks yang di baca.
-aktivitas masyarakat dalam lingkungan sosial
Manusia merupakan makhluk sosial yang tidak dapat hidup sendiri.
-kewajiban, tanggung jawab dan hak warga masyarakat
1.kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh seseorang.
2.tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas dan kewajiban yang dimiliki.
3.hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimiliki.

aziz arkan mengatakan...

Assalamu'alaikum bu
Nama:Annisa Nur Azizah
Kelas:5D
Absen:3

Kesimpulan:
1.pokok pikiran terdapat di setiap paragraf pada teks yang disajikan,pokok pikiran di setiap paragraf merupakan kalimat pokok atau kalimat utama.

2.Manusia merupakan makhluk sosial yang tidak bisa hidup sendiri dan harus menjalani interaksi.

3.Kewajiban adalah suatu hal yang harus di lakukan dengan seseorang,tanggung jawab adalah sikap menyadari dan melaksanakan tugas,hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir.

tata@quinsha23 mengatakan...

Assalamualaikum bu
Nama:Quinsha Sandrica Fellycia
No.absen:22

Kesimpulan dari materi di atas:

1.Pokok pikiran di dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok atau kalimat utama yg berada di awal paragraf.

2.manusia merupakan makhluk sosial yg tidak dapat hidup sendiri.

3.Kewajiban,tanggung jawab,dan hak merupakan tiga hal yg berbeda satu sama lain tetapi saling berkaitan erat dan tidak bisa dipisahkan dalam kehidupan manusia.

Mery Fatmawati mengatakan...

Nama:Qory Ainun Merdizalova
Kelas:5d
No absen:23

Kesimpulan:

1. Pokok pikiran terdapat didalam setiap paragraf. Pokok pikiran dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok/kalimat utama yg berada diawal paragraf. Dengan membaca setiap paragraf kita dapat menjelaskan isi teks dengan bahasa sendiri
Kesimpulan merupakan pendapat akhir.
Membuat kesimpulan kita harus memahami isi dari teks yg kita baca.

2. Manusia merupakan mahluk sosial yg tidak dapat hidup sendiri dan manusia harus menjalin interaksi.

3. Kewajiban adalah sesuatu yg harus dilakukan.
Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksakan tugas.
Hak adalah segala sesuatu yg diperoleh manusia sejak lahir.
Dan kewajiban,tangungjawab dan hak harus seimbang

Ardhani mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Ardhani mengatakan...

ASSALAMUALAIKUM WR.WB
NAMA:ARDHANI BALAPRADANA SASMI PUTRA
ABSEN:05


KESIMPULAN:
1.Pokok pikiran terdapat didalam setiap paragraf.Pokok pikiran di dalam suatu paragraf terdapat kalimat pokok atau kalimat utama yang berada di awal paragraf.

2.Manusia merupakan makhluk social yang tidak dapat  hidup sendiri. Manusia harus menjalin interaksi dengan lingkungan sekitar, baik lingkungan alam maupun social.

3.Kewajiban adalah sesuatu yang harus dilakukan oleh seseorang,Tanggung jawab adalah sikap menyadari dan siap melaksanakan tugas dan kewajibanyang dimilik, dan Hak adalah segala sesuatu yang diperoleh manusia sejak lahir dan penggunaannya tergantung pada peran yang dimilik. 

Posting Komentar

PENILAIAN HARIAN TEMA 5

  GURU KELAS VI.A : ELFIDA, S.Pd MATERI AJAR KELAS VI. A UNTUK HARI KAMIS TANGGAL 22 NOVEMBER 2024   Selamat pagi,,,,Tabik pun Assalamualaik...

 

Elfida Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea