MATERI AJAR UNTUK HARI JUMAT TANGGAL 04 DESEMBER 2020
Assalamualaikum
anak sholeh dan sholeha kelas V.F...Kita ketemu lagi dalam pembelajaran
daring, semoga kita semua dalam keadaan sehat dan tetap semangat dalam
menjalankan kegiatan daring ini. Sebelum anak-anak mengerjakam soal PAS Tema 3, pastikan ananda sudah melaksanakan
sholat dhuha, tadarus, mendengarkan tausiah dan mengisi absen pada link
di bawah ini:.
ABSEN KELAS VF
Sebelum
mengerjakan menjawab soal, perhatikan dan baca soalnya secara seksama
agar kalian mendapatkan hasil nilai yang memuaskan serta jangan lupa
berdo'a.
Dan dalam pengerjaan PAS HANYA SEKALI PENGIRIMAN ya nak..
Untuk mengerjakan soal silahkan buka Link dibawah ini :
PAS TEMA 3
PASSWORDNYA : T3KLS5
Nah sebelum mulai mengerjakan soal jangan lupa berdoa dan jangan lupa
ucapkan bismilah serta kerjakan secara mandiri dan jujur dan dengan
teliti dan benar!
Terima
kasih sholeh sholeha VF jangan lupa screenshoot hasil Penilaian Harian
dan kirimkan fotonya ke bu Guru...tetap semangat dan jaga
kesehatan.....Waalaikumsalam WR.WB
JADWAL PAS SEMESTER 1 :
Berikut Kisi - Kisi Penilaian Akhir Semester Tema 4 untuk kalian pelajari ya nak :
PKN
Ø Pengertian Hak, kewajiban, dan tanggungjawab
Ø Bentuk, contoh dan penerapan dari hak, kewajiban dan
tanggungjawab
B. INDONESIA
Ø Pengertian pantu
Ø Ciri – ciri/ bagian bagian pantun
Ø Jenis pantun
Ø Amanat/ makna dari isi pantun
IPA
Ø Penyakit organ peredaran darah (jantung koroner,
stoke)
Ø Cara menjaga kesehatan organ peredaran darah
Ø Organ peredaran darah
Ø Fungsi darah
Ø Contoh hewan yang menggunakan sistem peredaran darah
terbuka
IPS
Ø Contoh interaksi individu dan kelompok, individu dengan
individu, kelompok dengan kelompok dan individu dengan lingkungan
Ø Contoh interaksi sosial dalam masyarakat
Ø Contoh interaksi manusia dengan lingkungan terhadap
pembangunan sosial budaya
SBdP
Ø Jenis tangga nada mayor dan minor
Ø Notasi tangga nada mayor dan minor
Ø Pengertian Properti tari
Ø Pengertian cergam dan hal – hal yang harus
diperhatikan dalam membuat cergam
Di bawajn kisi-kisi Matematika ya nak :
1.Bilangan berpangkat dua
.>
Hasil pangkat dua
> penarikan
akar pangkat dua
2. Bilangan berpangkat tiga
> Penarikan akar pangkat tiga
> hasil pemangkatan tiga
>
Penjumlahan,pengurangan dan perkalian bilangan berpangkat tiga
> Penjumlahan,pengurangan,pembagian
dan perkalian
Di bawah dokumentasi pembelajaran daring hari kamis :